ADVERTISEMENT
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • REDAKSI TABLOID MERPOS
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Edisi MERPOS
  • Karir
Jumat, Oktober 17, 2025
TabloidMerposnews.com
  • Login
  • HOME
  • ADVETORIAL
  • UPDATE
  • DAERAH
  • EKONOMI DAN BISNIS
  • FEATURE
    • FOTO NEWS
    • GAYA HIDUP
    • CERITA HIBURAN
  • NEWS
    • HUKUM & KRIMINAL
    • INTRERNASIONAL
    • NASIONAL
    • OLAHRAGA
    • OPINI
    • PENDIDIKAN
    • PERISTIWA
  • PERS & PWI
  • PROFIL
No Result
View All Result
TabloidMerposnews.com
  • HOME
  • ADVETORIAL
  • UPDATE
  • DAERAH
  • EKONOMI DAN BISNIS
  • FEATURE
    • FOTO NEWS
    • GAYA HIDUP
    • CERITA HIBURAN
  • NEWS
    • HUKUM & KRIMINAL
    • INTRERNASIONAL
    • NASIONAL
    • OLAHRAGA
    • OPINI
    • PENDIDIKAN
    • PERISTIWA
  • PERS & PWI
  • PROFIL
No Result
View All Result
TabloidMerposnews.com
No Result
View All Result
Home BULUKUMBA

Ketua Adat dan GISK Kritisi Isu Rencana Pemindahan Polsek Herlang

Redaksi by Redaksi
Januari 17, 2025
in BULUKUMBA, DAERAH
0
Ketua Adat dan GISK Kritisi Isu Rencana Pemindahan Polsek Herlang
Kantor Mapolsek Herlang di Kelurahan Tanuntung, Kecamatan Herlang (dok/Merpos).

BULUKUMBA, TABLOID MERPOS,– Ormas melalui Ketua Lembaga Adat Kecamatan Herlang, Karaeng Langge Langge, Andi Agung BA, menegaskan penolakan terhadap isu rencana pemindahan Polsek Herlang dari Kelurahan Tanuntung ke Desa Singa.

Menurutnya, langkah tersebut memerlukan perhatian khusus dari Polda Sulsel untuk mempertimbangkan dampaknya sebelum mengambil keputusan.

“Polsek Herlang sudah puluhan tahun berdiri di Kelurahan Tanuntung dan lokasinya strategis karena dekat dengan Kantor Camat Herlang. Selain itu, lahan tempat berdirinya Polsek merupakan hibah dari masyarakat. Kita harus menghargai itu,” ujar Andi Agung, Kamis, (16/1/2025).

Ia menambahkan, pemindahan ini dinilai tidak tepat, terlebih sebelumnya Kantor Danramil Herlang juga telah dipindahkan dari Kelurahan Tanuntung. “Kita berharap Polsek Herlang tetap berada di lokasi saat ini untuk menjaga stabilitas keamanan di wilayah Kecamatan Herlang,” tegasnya.

Jika benar, isu pemindahan tersebut, Ketua Umum GISK, Andi Riyal, mendesak Mabes Polri dan Polda Sulsel membatalkan rencana pemindahan Polsek Herlang tersebut.

“Saya juga adalah warga Kelurahan Tanuntung, Kecamatan Herlang dan jika benar rencana ini ada, tentu saya keberatan. Pemindahan ini bukan solusi terbaik. Sebaliknya, jika ada alokasi anggaran diperuntukkan untuk pembangunan Polsek yang ada saat ini,” kata Andi Riyal.

Menurutnya, keberadaan Polsek di Kelurahan Tanuntung, Kecamatan Herlang sudah sangat strategis, mendukung keamanan masyarakat dan dekat dengan pusat pemerintahan kecamatan. “Kita harap Polda Sulsel mengambil keputusan yang bijaksana,” imbuhnya, Jum’at (17/1/2025).

Camat Herlang, Andi Fidya Zamad, saat dikonfirmasi menyatakan belum menerima informasi resmi terkait rencana pemindahan Polsek Herlang.

“Saya baru mendengar informasi dari masyarakat. Namun, jika benar akan dipindahkan, saya berharap Polsek tetap berada di wilayah Kelurahan Tanuntung untuk menjaga keamanan di Kecamatan Herlang,” katanya.

Sebelumnya, Kapolsek Herlang, AKP Muh. Ali, S.Pd.I, saat dihubungi Merpos (16/1) sore, menyatakan belum menerima informasi terkait rencana pemindahan tersebut.

“Sejauh ini belum ada informasi resmi yang saya terima terkait rencana pemindahan Polsek Herlang,” ungkap, AKP Muh. Ali.

Dihubungi Merpos, sejak Kamis siang, (16/1), Kapolres Bulukumba, AKBP Andi Erma Suryono belum memberikan keterangan resminya.

Kendati lebih lanjut ditanyakan kepada Kasat Reskrim Polres Bulukumba, AKP Aris Satrio Sujatmiko melalui sambungan daring/WA,. Menurutnya juga, belum ada informasi terkait pemindahan Polsek Herlang. “Belum, Kantornya (Polsek Herlang) masih tetap di sana,”tulisnya singkat.

Sebelumnya, sejak awal pekan, isu ini menjadi perhatian banyak pihak, termasuk masyarakat Kelurahan Tanuntung, yang berharap keputusan terbaik dapat diambil untuk kepentingan bersama.


Tim Liputan: Sahiruddin

Editor: Adi (Sup).

Tags: Belum Pasti Soal Pemindahan Polsek HerlangGISKLembaga Adat Kecamatan HerlangOrmasPolda SulselPolres BulukumbaPolsek Herlang
ShareTweetSend
Previous Post

Siswa SMPIT Darul Fikri Belajar Langsung di Markas Gegana Makassar

Next Post

IPB Butta Panrita Lopi Family Salur Donasi untuk Keluarga Almarhumah Dea

Redaksi

Redaksi

Editor : Supriadi Buraerah. >>> Email: tabloidmerpos@gmail.com Telp: 0851-4779-3792 / 0812-4440-13292

Next Post
IPB Butta Panrita Lopi Family Salur Donasi untuk Keluarga Almarhumah Dea

IPB Butta Panrita Lopi Family Salur Donasi untuk Keluarga Almarhumah Dea

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

ADVERTISEMENT

Ikuti Kami

Stay Connected test

  • 23.9k Followers
  • 99 Subscribers
ADVERTISEMENT
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Turut Berdukacita, Keluarga Almarhum Pertanyakan Kronologi dan Detail Penyebab Kematian Bripka Arham

Turut Berdukacita, Keluarga Almarhum Pertanyakan Kronologi dan Detail Penyebab Kematian Bripka Arham

Februari 4, 2025
Kronologi Kasus, Penangkapan, dan Kematian Anggota Polres Sinjai: Penjelasan BNNP Sulsel

Kronologi Kasus, Penangkapan, dan Kematian Anggota Polres Sinjai: Penjelasan BNNP Sulsel

Februari 5, 2025
Insiden di Desa Polewali Sinjai Selatan

Insiden di Desa Polewali Sinjai Selatan

Januari 10, 2025
Breaking News : Resmob Polres Sinjai Berhasil Ringkus Terduga Pelaku Maling Motor

Breaking News : Resmob Polres Sinjai Berhasil Ringkus Terduga Pelaku Maling Motor

Februari 2, 2025
AKHIRNYA POLISI TANGKAP RB

AKHIRNYA POLISI TANGKAP RB

27
Insinyur “Cinta” Ungkap 7 Tips Mengawetkan Hubungan Pasutri

Insinyur “Cinta” Ungkap 7 Tips Mengawetkan Hubungan Pasutri

15
KPK Ungkap Oknum Wartawan Terima Rp20 Juta Dalam Kasus OTT Pj. Wali Kota Pekanbaru

KPK Ungkap Oknum Wartawan Terima Rp20 Juta Dalam Kasus OTT Pj. Wali Kota Pekanbaru

8
Kantor ATR/BPN Sinjai Dalam Transformasi Sertifikat Tanah dari Analog ke Elektronik

Kantor ATR/BPN Sinjai Dalam Transformasi Sertifikat Tanah dari Analog ke Elektronik

6

Como aproveitar ao máximo as vantagens do Monro Casino em Portugal

September 9, 2025

Stratēģijas pamati kā atbildīgi pārvaldīt budžetu spēlējot fenikss online spēles

September 9, 2025
Satpolair Polres Sinjai Bagikan Bendera Merah Putih dan Edukasi Keselamatan kepada Nelayan di Muara Tangka

Satpolair Polres Sinjai Bagikan Bendera Merah Putih dan Edukasi Keselamatan kepada Nelayan di Muara Tangka

Agustus 7, 2025
Tim Resmob Polres Sinjai Intens Patroli Malam, Kawal Kota Bersatu Aman dan Kondusif

Tim Resmob Polres Sinjai Intens Patroli Malam, Kawal Kota Bersatu Aman dan Kondusif

Agustus 6, 2025

Recent News

Como aproveitar ao máximo as vantagens do Monro Casino em Portugal

September 9, 2025

Stratēģijas pamati kā atbildīgi pārvaldīt budžetu spēlējot fenikss online spēles

September 9, 2025
Satpolair Polres Sinjai Bagikan Bendera Merah Putih dan Edukasi Keselamatan kepada Nelayan di Muara Tangka

Satpolair Polres Sinjai Bagikan Bendera Merah Putih dan Edukasi Keselamatan kepada Nelayan di Muara Tangka

Agustus 7, 2025
Tim Resmob Polres Sinjai Intens Patroli Malam, Kawal Kota Bersatu Aman dan Kondusif

Tim Resmob Polres Sinjai Intens Patroli Malam, Kawal Kota Bersatu Aman dan Kondusif

Agustus 6, 2025
TabloidMerposnews.com

Hak Cipta Tabloid-merposnews.com © 2024 Web Development PT.TAB | TabWeb

Navigate Site

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • REDAKSI TABLOID MERPOS
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Edisi MERPOS
  • Karir

Follow Us

No Result
View All Result
  • HOME
  • ADVETORIAL
  • UPDATE
  • DAERAH
  • EKONOMI DAN BISNIS
  • FEATURE
    • FOTO NEWS
    • GAYA HIDUP
    • CERITA HIBURAN
  • NEWS
    • HUKUM & KRIMINAL
    • INTRERNASIONAL
    • NASIONAL
    • OLAHRAGA
    • OPINI
    • PENDIDIKAN
    • PERISTIWA
  • PERS & PWI
  • PROFIL

Hak Cipta Tabloid-merposnews.com © 2024 Web Development PT.TAB | TabWeb

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In