ADVERTISEMENT
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • REDAKSI TABLOID MERPOS
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Edisi MERPOS
  • Karir
Senin, Juli 7, 2025
TabloidMerposnews.com
  • Login
  • HOME
  • ADVETORIAL
  • UPDATE
  • DAERAH
  • EKONOMI DAN BISNIS
  • FEATURE
    • FOTO NEWS
    • GAYA HIDUP
    • CERITA HIBURAN
  • NEWS
    • HUKUM & KRIMINAL
    • INTRERNASIONAL
    • NASIONAL
    • OLAHRAGA
    • OPINI
    • PENDIDIKAN
    • PERISTIWA
  • PERS & PWI
  • PROFIL
No Result
View All Result
TabloidMerposnews.com
  • HOME
  • ADVETORIAL
  • UPDATE
  • DAERAH
  • EKONOMI DAN BISNIS
  • FEATURE
    • FOTO NEWS
    • GAYA HIDUP
    • CERITA HIBURAN
  • NEWS
    • HUKUM & KRIMINAL
    • INTRERNASIONAL
    • NASIONAL
    • OLAHRAGA
    • OPINI
    • PENDIDIKAN
    • PERISTIWA
  • PERS & PWI
  • PROFIL
No Result
View All Result
TabloidMerposnews.com
No Result
View All Result
Home NASIONAL

Impian Tim Tuli Tari Saman, Tampil di Panggung Internasional

Redaksi by Redaksi
Desember 7, 2024
in NASIONAL, PENDIDIKAN, PROFIL
0
Impian Tim Tuli Tari Saman, Tampil di Panggung Internasional
Foto: Penampilan Tim Tuli dengan Tarian Saman di acara Peringatan Hari Disabilitas, Jakarta (3/12/sumber dok Pelatih Nawal Abdina).

JAKARTA – Semua penari dari SMALB B Karya Mulia Surabaya, yang sebagian besar adalah penari tuli, mengungkapkan impian besarnya untuk tampil di luar negeri, terutama di Korea. Sabtu 7 Desember 2024.

Mereka ingin memperkenalkan seni tradisional Indonesia kepada dunia luas melalui panggung Internasional.

Aida, salah satu penari, dengan penuh semangat mengungkapkan, “Kami ingin tampil di luar negeri, terutama di Korea”.

Harapan ini tidak hanya dorongan pribadi Aida, namun juga semangat seluruh tim yang telah tampil di berbagai kota besar di Indonesia, seperti Makassar dan Jakarta.

Bahkan pada acara Peringatan Hari Disabilitas Internasional (HDI), 12 penari tampil memukau penonton dan tokoh politik Nasional.

Kegiatan tersebut bertempat di Gedung Graha Bhakti Budaya, Jakarta, Selasa 3 Desember.

Di sana Wakil Presiden Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka yang dijuluki tokoh politik Nasional, hadir menyaksikan penampilan Tari Saman “rakyatnya” yang penuh energi.

Terlihat Para penari mengenakan kostum ungu dan kuning, kata Pelatih, Nawal Abdina, Kombinasi (Ungu dan Kuning,-red) melambangkan keberanian dan keharmonisan.

12 Penari telah menunjukkan bahwa, disabilitas tidak menjadi hambatan untuk berkarya di panggung besar

Pelatih Nawal Abdina menceritakan sesi latihan sebelum para penari Tim Tuli tampil. Menurutnya meskipun waktu latihan terbatas, tim sudah terbiasa dengan Tari Saman.

“Latihan tak lama karena Tim sudah terbiasa, hanya perlu sedikit penyesuaian,” ujarnya.

Komunikasi tanpa suara, menggunakan kode khusus yang mereka kembangkan bersama, menjadi kunci bagi setiap gerakan yang sempurna.

“Uniknya, kode ini awalnya mereka yang mengajarkan ke saya,” kata Nawal dengan rasa kagum.

Amanda, salah satu penari, juga berbagi kebanggaan karena dapat berkolaborasi dengan musisi tuna netra dalam pertunjukan tersebut.

“Senang dan bangga bisa berkolaborasi dalam pertunjukan ini,” ujarnya.

Sementara itu, Aida, yang bertemu langsung dengan Wapres, Gibran di acara tersebut, mengatakan dengan penuh antusias, “Senang sekali bertemu Gibran”.

Tak kalah penting disebut, pertunjukan Tari Saman di Hari Disabilitas Internasional 2024 mengusung tema “kesetaraan”; memberi ruang bagi individu, non Disabilitas maupun Disabilitas unjuk potensi dan bakat terbaiknya.

Diketahui pula, Tari Saman, seni tradisional dari suku Gayo, Aceh, dikenal karena kekompakan gerakan dinamis seperti tepuk tangan, tepuk dada, dan permainan ritme yang beragam.

(S/Dti/MERPOS)

Tags: Gibran Rakabuming RakaHari Disabilitas InternasionalSMALB B Karya Mulia SurabayaTarian samanTim penari Tuli
ShareTweetSend
Previous Post

BMKG Deteksi Bibit Siklon Tropis 91S, Waspada Cuaca Ekstrem

Next Post

Kapolres Yusuf Yusman Beri Kejutan 47 Dandim 1423 Soppeng Letkol Inf Reinhard Haposan Manurung

Redaksi

Redaksi

Editor : Supriadi Buraerah. >>> Email: tabloidmerpos@gmail.com Telp: 0851-4779-3792 / 0812-4440-13292

Next Post
Kapolres Yusuf Yusman Beri Kejutan 47 Dandim 1423 Soppeng Letkol Inf Reinhard Haposan Manurung

Kapolres Yusuf Yusman Beri Kejutan 47 Dandim 1423 Soppeng Letkol Inf Reinhard Haposan Manurung

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

ADVERTISEMENT

Ikuti Kami

Stay Connected test

  • 23.9k Followers
  • 99 Subscribers
ADVERTISEMENT
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Turut Berdukacita, Keluarga Almarhum Pertanyakan Kronologi dan Detail Penyebab Kematian Bripka Arham

Turut Berdukacita, Keluarga Almarhum Pertanyakan Kronologi dan Detail Penyebab Kematian Bripka Arham

Februari 4, 2025
Kronologi Kasus, Penangkapan, dan Kematian Anggota Polres Sinjai: Penjelasan BNNP Sulsel

Kronologi Kasus, Penangkapan, dan Kematian Anggota Polres Sinjai: Penjelasan BNNP Sulsel

Februari 5, 2025
Insiden di Desa Polewali Sinjai Selatan

Insiden di Desa Polewali Sinjai Selatan

Januari 10, 2025
Breaking News : Resmob Polres Sinjai Berhasil Ringkus Terduga Pelaku Maling Motor

Breaking News : Resmob Polres Sinjai Berhasil Ringkus Terduga Pelaku Maling Motor

Februari 2, 2025
AKHIRNYA POLISI TANGKAP RB

AKHIRNYA POLISI TANGKAP RB

27
Insinyur “Cinta” Ungkap 7 Tips Mengawetkan Hubungan Pasutri

Insinyur “Cinta” Ungkap 7 Tips Mengawetkan Hubungan Pasutri

15
KPK Ungkap Oknum Wartawan Terima Rp20 Juta Dalam Kasus OTT Pj. Wali Kota Pekanbaru

KPK Ungkap Oknum Wartawan Terima Rp20 Juta Dalam Kasus OTT Pj. Wali Kota Pekanbaru

8
Kantor ATR/BPN Sinjai Dalam Transformasi Sertifikat Tanah dari Analog ke Elektronik

Kantor ATR/BPN Sinjai Dalam Transformasi Sertifikat Tanah dari Analog ke Elektronik

6
Sambut HUT Bhayangkara Ke-79, Polres Sinjai Gelar Bakti Religi Bersihkan Masjid

Sambut HUT Bhayangkara Ke-79, Polres Sinjai Gelar Bakti Religi Bersihkan Masjid

Juni 25, 2025
Inilah Ketua PWI Sidrap periode 2025–2028

Inilah Ketua PWI Sidrap periode 2025–2028

Juni 1, 2025
Resmob Polres Parepare Amankan Seorang IRT dan Puluhan Botol, Tapi Bukan Cairan Pembersih Kaca Mobil 

Resmob Polres Parepare Amankan Seorang IRT dan Puluhan Botol, Tapi Bukan Cairan Pembersih Kaca Mobil 

Mei 21, 2025
Medco E&P Malaka: K3 di Jalan dan Dapur, Ini Maksudnya

Medco E&P Malaka: K3 di Jalan dan Dapur, Ini Maksudnya

Februari 12, 2025

Recent News

Sambut HUT Bhayangkara Ke-79, Polres Sinjai Gelar Bakti Religi Bersihkan Masjid

Sambut HUT Bhayangkara Ke-79, Polres Sinjai Gelar Bakti Religi Bersihkan Masjid

Juni 25, 2025
Inilah Ketua PWI Sidrap periode 2025–2028

Inilah Ketua PWI Sidrap periode 2025–2028

Juni 1, 2025
Resmob Polres Parepare Amankan Seorang IRT dan Puluhan Botol, Tapi Bukan Cairan Pembersih Kaca Mobil 

Resmob Polres Parepare Amankan Seorang IRT dan Puluhan Botol, Tapi Bukan Cairan Pembersih Kaca Mobil 

Mei 21, 2025
Medco E&P Malaka: K3 di Jalan dan Dapur, Ini Maksudnya

Medco E&P Malaka: K3 di Jalan dan Dapur, Ini Maksudnya

Februari 12, 2025
TabloidMerposnews.com

Hak Cipta Tabloid-merposnews.com © 2024 Web Development PT.TAB | TabWeb

Navigate Site

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • REDAKSI TABLOID MERPOS
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Edisi MERPOS
  • Karir

Follow Us

No Result
View All Result
  • HOME
  • ADVETORIAL
  • UPDATE
  • DAERAH
  • EKONOMI DAN BISNIS
  • FEATURE
    • FOTO NEWS
    • GAYA HIDUP
    • CERITA HIBURAN
  • NEWS
    • HUKUM & KRIMINAL
    • INTRERNASIONAL
    • NASIONAL
    • OLAHRAGA
    • OPINI
    • PENDIDIKAN
    • PERISTIWA
  • PERS & PWI
  • PROFIL

Hak Cipta Tabloid-merposnews.com © 2024 Web Development PT.TAB | TabWeb

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
error: Content is protected !!